Berita Terbaru
Siap Jalankan Proyek SBSN, Sekretaris BPPSDMP Kunjungi BBPP Kupang
By: M. Noor
Sekretaris Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) kunjungi Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang, Senin (3/6/2024) lalu.
Bersama tim kerja kepegawaian BPPSDMP dan didampingi langsung oleh Kepala BBPP Kupang rombongan berkesempatan berkeliling area perkantoran BBPP Kupang dalam rangka melihat dan mengamati kesesuaian lingkungan BBPP Kupang untuk nantinya menjalankan proyek Surat Berharga Syariah Negara (SBSN).
Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) merupakan salah satu inovasi pemerintah dalam APBN yang terus dikembangkan dan berpotensi besar untuk mendukun...
BBPP Kupang Komitmen Jaga Integritas Pegawai Lewat Sosialisasi Survay Penilaian Integritas
By: Ami Daiman
Upaya mewujudkan pemerintahan bersih terus dilakukan baik di tingkat pusat maupundaerah. Salah satu sumber persoalan yang diidentifikasi telah menghambat upayaini adalah rendahnya integritas birokrasi, yang bisa menyebabkan pelayananpublik yang tidak akuntabel atau kebocoran anggaran. Pada dasarnya,Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah (K/L/PD) telah menginisiasi Upaya pemberantasan korupsi melalui perbaikan integritas. Namun, capaian upaya-upaya tersebut belum memiliki ukuran yang objektif.
Kementerian Pertanian (Kementan) menggelar sosialilasi hasil survei penilaian integritas...
Wujudkan Good Governance BBPP Kupang Lakukan Audit Internal SMAP ISO 37001:2016
By: Ami Daiman
Adanya tindakan penyalahgunaan wewenang yang berakibat sebagai tindak pidana korupsi pada hakikatnya merupakan tindakan maladministrasi yang dilakukan oleh pribadi dengan maksud tertentu yang bertentangan dengan prinsip Good Governance. Manfaat good governance sangat penting untuk mewujudkan keberlanjutan organisasi. Di samping itu, good governance juga membantu meningkatkan reputasi serta budaya yang sehat di organisasi dan mencegah penyimpangan lainnya seperti korupsi, penyuapan dll.
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan pemerintahan bersih harus diwujudkan di lingk...
BBPP KUPANG GELAR IHT KEMBALI GUNA TINGKATKAN PEMAHAMAN AUDIT INTERNAL DAN RTM ISO 37001:2016
By: Sukmawati
Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang terus berkomitmen untuk meningkatkan kualitas dan integritas operasionalnya. Salah satu upaya terbaru yang dilakukan adalah dengan menggelar In House Training (IHT) mengenai Pemahaman Audit Internal dan Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) berdasarkan standar internasional ISO 37001:2016. Pelatihan ini dilaksanakan selama 3 (tiga) hari, dari tanggal 28 hingga 30 Mei 2024 untuk memastikan bahwa staf BBPP Kupang memahami pentingnya penerapan sistem manajemen anti penyuapan (SMAP) terkhusus dalam pemahaman audit internal dan RTM.
ISO 37001:2...
Hijaunya Bayam Organik BBPP Kupang
By: Ami Daiman
Bayam adalah salah satu tanaman sayuran populer di Indonesia. Budidaya bayam efektif dilakukan hingga ketinggian 1.000 meter di atas permukaan laut. Dikutip dari laman Cybex Kementerian Pertanian RI, selasa (19/04/2024), di Indonesia terdapat dua jenis tanaman bayam (Amaranthus Spp.) yang biasa dibudidayakan para petani. Pertama, jenis tanaman bayam cabut yang terdiri dari bayam hujau dan bayam merah. Cirinya antara lain lebar daun relatif kecil, untuk jenis bayam hijau warnanya hijau terang agak keputih-putihan, untuk bayam merah warnanya merah hati cenderung gelap.
Jenis kedua ...
Meronanya Tomat Organik BBPP Kupang
By: Ami Daiman
Tomat merupakan tanaman berry yang termasuk dalam keluarga Solanaceae atau suku terung-terungan seperti Terung, Cabai dan Ranti. Tomat dapat dimakan segar ataupun dimasak menjadi hidangan yang bernutrisi tinggi. Meskipun secara teknisnya berbentuk buah, tomat pada umumnya digolongkan sebagai sayur-sayuran. Tomat yang matang biasanya berwarna merah namun ada juga yang berwarna kuning, hijau dan jingga. Tomat dapat tumbuh baik di dataran rendah maupun tinggi mulai dari 0-1.500 m dpl, tergantung dari varietasnya. Untuk dapat tumbuh dengan baik, memerlukan media tanah yang subur dan...
BBPP Kupang Gelar Upacara Hari kebangkitan Nasional Ke - 116 Tahun 2024
By : Ami Daiman
Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-116 yang jatuh pada 20 Mei, diperingati oleh seluruh Kementerian/Lembaga diseluruh Indonesia termasuk di Kementerian Pertanian beserta UPT-UPTnya.
Menteri Pertanian Amran Sulaiman mengajak seluruh jajaran Kementerian Pertanian (Kementan) dan stakeholder untuk memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) sebagai momentum menjaga persatuan dan nasionalisme dalam peningkatan dan penguatan kinerja sektor pertanian. Untuk itu, kontribusi dan kinerja positif dari sektor pertanian dalam beberapa tahun terakhir harus mampu dijaga bahkan...
BBPP Kupang Lakukan Short Brieff Zona Integritas
By: Ami Daiman
Balai Besar Pelatihan Peternakan Kupang mengadakan Short Brieff Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (ZIWBK/ WBBM) Short Brieff di lakukan untuk persiapan Penilaian ZI Tingkat Nasional Tahun 2024 yang di lakukan oleh Menpan RB. Short Brieff di buka oleh Kepala Balai Besar Pelatihan Peternakan Kupang Dr, Ir. Yulia Kurniawati, M.Si dan dihadiri oleh seluruh pegawai BBPP Kupang ( 14/05/2024) dengan Narasumber sdr. Budi Setyo dari Kreasi Mutu Indonesia.
Balai Besar Pelatihan Peternakan Kupang sebagai salah satu lembaga...
SAY NO TO CORRUPTION, BBPP KUPANG GELAR IN HOUSE TRAINING SMAP ISO 37001:2016
By: Sukmawati
Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang menggelar In House Training Penguatan dan Penyusunan Dokumen ISO 37001:2016 tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) pada tanggal 13-15 Mei 2024.
SMAP sendiri merupakan standar yang merinci persyaratan dan menyediakan panduan untuk membantu perusahan atau organisasi dalam mencegah, mendeteksi dan menangani penyuapan di lingkungan kerja.
Dalam upaya menerapkan prinsip Good Governance dan semangat reformasi birokrasi, Kementerian Pertanian melalui arahan Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman mengatakan pemerintahan yang bersih h...
CHAMPION BINAAN BALAI BESAR PELATIHAN PETERNAKAN KUPANG LOLOS 97 BESAR YOUNG AMBASSADOR PROGRAM YESS 2024
By : drh legowo budi raharjo
Upaya regenerasi petani dengan meningkatkan minat kaum milenial untuk ikut terjun melakukan pengelolaan sektor pertanian, baik dari hulu hingga hilir menjadi salah satu fokus utama Kementerian Pertanian.
Upaya ini dalam mendukung pembangunan sektor pertanian dalam negeri. Generasi milenial dianggap mampu menjadi ujung tombak keberhasilan pembangunan pertanian.
Mengingat potensi dan kemampuannya dalam beradaptasi dan memanfaatkan pekembangan teknologi informasi untuk berinovasi menciptakan berbagai gebrakan yang berpengaruh sangat positif demi kemajuan bangsa khus...