Berita Terbaru

    SEMINAR HASIL MAHASISWA PKL UNIVERSITAS PERTAHANAN RI

    By: drh Helda Gadja

    Kementerian Pertanian (Kementan) di bawah kepemimpinan Andi Amran Sulaiman terus berupaya mencetak petani muda generasi milenial yang berkualitas. Upaya Kementan dalam mencetak SDM yang Mandiri, Profesional dan Berdaya Saing Tinggi sesuai dengan fokus pemerintahan yaitu dalam pengembangan SDM yang berkualitas.

    Mentan juga menjelaskan bahwa pertanian terus bertransformasi dari sistem pertanian yang tradisional menuju sistem pertanian yang modern, guna upaya mencetak petani milenial dari gerenasi Z.
    Amran menjelaskan bahwa transformasi sistem tradisional menuju modern akan san...

    Penutupan Pelatihan Inseminasi Ternak Babi di BBPP Kupang

    By: Sukmawati

    Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang sukses menutup kegiatan pelatihan inseminasi pada ternak babi yang di selenggarakan selama enam hari, Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan para inseminator dalam menerapkan teknik-teknik inseminasi buatan yang efektif dan modern

    Kegiatan pelatihan yang di mulai pada tanggal 5 Desember 2023, dihadiri oleh puluhan peserta dari berbagai daerah di NTT yang tentunya sudah melalui serangkaian ujian sehingga bisa menjadi bagian dari pelatihan inseminator yang memiliki minat dalam pengembangan keterampilan di bidang reproduksi t...

    BBPP Kupang support Perkembangan Inseminasi Ternak Lokal di NTT

    by: drh. Helda Gadja

    Ternak Lokal dalam hal ini ternak babi di daerah Nusa Tenggara Timur (NTT) merupakan salah satu komoditi yang memegang pernan penting sebagai bahan pangan asal hewan maupun sebagai kebutuhan adat istiadat dan tambahan penghasilan bagi peternak. Di NTT beternak babi bisa ditemui dalam skala rumahan maupun dalam peternakan besar.

    Minat beternak babi di NTT sangat tinggi karena dalam beternak babi modal yang dibutuhkan lebih sedikit dibandingkan dengan ternak lainnya, sehingga beternak babi bisa diusahakan secara meluas oleh peternak. Faktor lainnya adalah kemampuan ternak ba...

    HADIR DI BBPP KUPANG KEPALA PUSAT PELATIHAN PERTANIAN GELORAKAN SEMANGAT KERJA KEPADA SELURUH PEGAWAI

    By: drh. Fitri Salih

    Kupang (5/12) Kepala Pusat Pelatihan Pertanian Kementerian Pertanian Dr. Muhammad Amin, S.Pi.,M.Si berkesempatan hadir di kantor Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang dalam rangka membuka kegiatan Pelatihan Inseminator bagi Ternak babi yang diselenggarakan di BBPP Kupang mulai tanggal 5 – 10 Desember 2023 atas kerjasama BBPP Kupang bersama Promoting Rural Income through Support for Markets in Agriculture (PRISMA) dan Dinas Peternakan Provinsi Nusa Tenggara Timur.

    Dalam kesempatan ini pula Kepala Pusat Pelatihan Pertanian menyempatkan waktu untuk melaksanakan pembi...

    KAPUSLATAN KEMENTAN MEMBUKA PELATIHAN INSEMINASI TERNAK BABI DI BALAI BESAR PELATIHAN PETERNAKAN (BBPP) KUPANG

    by : Sukmawati

    Dalam upaya meningkatan kualitas produksi peternakan di wilayah Kupang, Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang bersama  Promoting Rural Incomes Trough Support For Markets In Agriculture (PRISMA) menggelar acara pelatihan Inseminasi ternak babi di BBPP Kupang.

    Dalam berbagai kesempatan, Menteri Pertanian, Amran Sulaiman mengatakan bahwa bahan pangan asal hewan untuk kebutuhan 270 juta penduduk Indonesia tidak hanya berasal dari daging ayam atau sapi, namun banyak pilihan produk peternakan lainnya dan bagaimana pemerintah Indonesia membuat langkah strategis untuk produksi ...

    PESERTA PKL UNIVERSITAS PERTAHANAN RI DI BBPP KEMENTAN LAKSANAKAN PRAKTIK PENYEMBELIHAN HEWAN DI RPH KOTA KUPANG

    By: drh. Fitri Salih

    Demi memastikan produk daging yang dikonsumsi oleh masyarakat benar – benar sehat, bergizi dan bebas dari cemaran mikroba dan zat berbahaya lainnya, prosedur pelaksanaan penyembelihan hewan harus dilaksanakan dengan baik dan benar. Hal ini harus dipahami dan dilaksanakan secara cermat oleh setiap orang yang melaksanakan pekerjaan berkaitan dengan penyiapan ternak dari pemeliharaan hingga menjadi produk olahan yang siap dikonsumsi oleh masyarakat.

    Selain memastikan peningkatan produktifitas sektor pertanian dan peternakan, Kementerian Pertanian juga berkewajiban melaksanaka...

    Gairahkan Minat Generasi Muda di Sektor Pertanian, BBPP Kupang Laksanakan Program Wisata Edukasi

    by: Ami Daiman

    Kementerian Pertanian mendorong pengembangan sektor pertanian yang digabungkan dengan pariwisata atau agrowisata di seluruh daerah di Indonesia untuk meningkatkan nilai ekonomi selain komoditas. Dan Kementerian Pertanian RI terus berupaya mengajak generasi muda untuk berkiprah di sektor pertanian.

    Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman menyampaikan bahwa pertanian merupakan sektor yang menjanjikan. Selain untuk sumber pangan, pertanian juga menyediakan lapangan pekerjaan sehingga pertanian merupakan masa depan untuk ekonomi yang lebih baik dalam keluarga maupun masyarakat.

    “Bert...

    BBPP KUPANG MELAKUKAN IDENTIFIKASI DAN PENUMBUHAN P4S DI LOKASI PETANI MILENIAL DARI AMARASI SELATAN

    By: drh. Legowo Budi Raharjo

    Salah satu fokus dari Menteri Pertanian, Andi  Amran Sulaiman ketika dilantik adalah peningkatan produksi pangan.

    'Peningkatan produksi pangan dilakukan dengan penggunaan teknologi, pendampingan petani melalui penyuluh, mekanisasi pertanian, penggunaan benih unggul serta optimalisasi lahan marjinal seperti lahan rawa mineral' ujar Amran

    Untuk mewujudkan Peningkatan produksi  pangan tersebut dibutuhkan peran serta dari semua komponen pelaku pertanian diantaranya Pusat Pelatihan Pertanian dan Perdesaan Swadaya (P4S).

    Kepala BBPPSDMP, Dedi Nursyamsi mengatakan “Akibat...

    BBPP KUPANG MENGIKUTI LOKAKARYA PEMBANGUNAN INDUSTRI BABI DI NTT SEBAGAI BENTUK SINERGITAS DISEKTOR PETERNAKAN

    By: Legowo Budi Raharjo

    Senin (27/11/2023) bertempat di Hotel Harper Kota Kupang, Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang mengikuti Lokakarya dengan tajuk “ Menumbuhkan pasar, Mengakarkan pengetahuan: Lokakarya Pembangunan Industri Babi di NTT” yang digelar oleh pemerintah provinsi NTT yang berkolaborasi dengan PRISMA ( Promoting Rural Incomes Trough Support For Markets In Agriculture). PRISMA merupakan program kemitraan inovatif antara pemerintah Australia melalui Departmen of Foreign Affairs Trade (DFAT) dan pemerintah Indonesia melalui Kementerian PPN/Bappenas.

    Hadir dalam lokakarya ...

    BBPP Kupang : Hidup Sehat, Hati Bahagia, Meningkatkan Semangat Bekerja

    By: Ami Daiman

    Hidup sehat dan bugar menjadi dambaan setiap orang, tidak terkecuali di lingkungan Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang yang melaksanakan senam bersama pada Jumat (24/11/2023). Senam bersama diadakan di halaman Outdoor BBPP Kupang. dihadiri oleh seluruh pegawai BBPP Kupang beserta siswa/i  dan mahasiswa PKL.

    Hal tersebut juga sering dilakukan olah Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman, disela-sela kesibukannya beliau tidak pernah absen dalam berolahrga,  hal yang rutin telah di lakukan sejak dulu dengan melakukan jogging tracksit uppush up dan back up.

    “selain maka...