Arsip Berita
-
BBPP Kupang Bekali Ribuan Babinsa di Nusa Tenggara Timur dengan Pelatihan Manajemen Pompanisasi.
By: Ami Daiman
Pertambahan Areal Tanam (PAT) melalui kegiatan pompanisasi merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan indeks pertanaman (IP) dan memperluas area tanam padi nasional di tengah gempuran masalah cuaca. Dalam mendukung keberhasilan program tersebut, kementerian pertanian membentuk satuan tugas (satgas) antisipasi darurat pangan di setiap provinsi dan kabupaten kota. Selain membentuk satgas, kementerian pertanian juga melibatkan TNI dan Polri, khususnya BABINSA dalam melakukan pengawalan dan pendampingan program PAT, khususnya pompanisasi.
Dalam rangka percepatan kegiatan perluasa...
-
Kolaborasi dan Sinergi BBPP Kupang dan TNI AD Persiapkan Pelatihan Manajemen Pendampingan Pompanisasi
By: Ami Daiman & Hendro Cahyono
Dalam rangka percepatan kegiatan perluasan areal tanam dan pompanisasi, Kementerian Pertanian melibatkan TNI dan Polri, khususnya BABINSA dalam melakukan pengawalan dan pendampingan program Perluasan Areal Tanam (PAT), khususnya pompanisasi berdasarkan Keputusan Menteri Pertanian Nomor 297/KPTS/OT.050/M/07/2024 Tentang Perubahan Keputusan Menteri Pertanian Nomor 265/KPTS/OT.050/M/06/2024 Tentang satuan Tugas Antisipasi Darurat Pangan dan Keputusan Kepala Badan Penyuluhan dan engembangan Sumber Daya Manusia Pertanian Nomor 164/kpts/SM.140/I/09/2024 Tentang Petunj...
-
BBPP Kupang Laksanakan Jumat Bersih, Upaya Ciptakan Lingkungan Bersih dan Sehat
By: Ami Daiman
Bersih pangkal Sehat Pepatah yang sedari kecil sering kita dengar dan sering diajarkan di bangku Sekolah Dasar itu mengupas arti pentingnya kebersihan yang berdampak pada kesehatan. BBPP Kupang secara berkala melakukan kegiatan Jumat Bersih. Kegiatan yang dilakukan adalah membersihkan Perkarangan kantor serta merapikan tanaman. sebagai wujud kepedulian akan lingkungan sehingga tercipta lingkungan yang sehat, nyaman, dan Indah. Kali ini Jumat 11/10/2024 jadwal kerja bakti adalah membersihkan keseluruhan area kantor mulai dari depan gerbang sampai pada halaman belakang instalasi t...
-
Apel Pagi : Memperbaiki Niat, Semangat, dan Meningkatkan Rasa Ikhlas dalam Bekerja
BY: Ami Daiman
Dalam rangka membangun ASN profesional yang mengedepankan konsistensi, komitmen, dan memiliki kemampuan teknis yang mumpuni, serta memiliki sikap dan perilaku yang mencerminkan nilai-nilai ASN yang baik, Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang sebagai salah satu Unit Pelaksana Teknis (UPT) dibawah Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian melaksanakan apel pagi rutin yang dilaksanakan setiap Senin secara online dan Rabu secara Offline yang dihadiri oleh seluruh pegawai dan Siswa /Mahasiswa PKL/Magang. Dalam kegiatan Apel Pagi, sering mengangkat tema tentang pentin...
-
Sinergitas Kementan dan Pemprov NTT, Kawal Jalannya PAT
By: M. Noor
Kupang – Program Perluasan Areal Tanam (PAT) adalah program Kementerian Pertanian (Kementan) untuk meningkatkan luas tanam dan produksi pertanian nasional dengan tujuan untuk menjamin ketahanan pangan dan ketersediaan pangan.
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman selalu menekankan bahwa solusi cepat peningkatan produksi petanian yang ditawarkan saat ini adalah program PAT.
Selain itu Mentan juga menegaskan perlunya pemaksimalan penggunaan pompa dan optimalisasi lahan (oplah) untuk meningkatkan luas tambah tanam (LTT). Ia mengingatkan bahwa capaian LTT harus diperkuat agar ...
-
Genjot PAT di Belu, BBPP Kupang Siap Latih Babinsa
By: M. Noor
Belu – Program Perluasan Areal Tanam (PAT) adalah program Kementerian Pertanian (Kementan) untuk meningkatkan luas tanam dan produksi pertanian nasional dengan tujuan untuk menjamin ketahanan pangan dan ketersediaan pangan.
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman selalu menekankan bahwa solusi cepat peningkatan produksi petanian yang ditawarkan saat ini adalah program PAT.
Selain itu Mentan juga menegaskan perlunya pemaksimalan penggunaan pompa dan optimalisasi lahan (oplah) untuk meningkatkan luas tambah tanam (LTT). Ia mengingatkan bahwa capaian LTT harus diperkuat agar t...
-
BBPP Kupang Gelar Brifieng Dan Pendampingan Submit Lamaran PPNPN Dalam Seleksi PPPK 2024
By: Ami Daiman
Dalam rangka mempersiapkan seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2024, Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang mengadakan Briefing Kiat Submit Lamaran PPNPN ke PPPK lingkup BPPSDMP Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari arahan Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) Kementerian Pertanian untuk mendorong tenaga PPNPN, UHL/THL agar mendaftar di seleksi PPPK, Kamis (03/10/2024).
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman dalam berbagai kesempatan kerap mengingatkan bahwa SDM pertanian memiliki peranan penting dalam mendukung p...
-
Dukung Germas, BBPP Kupang Lakukan Senam Sehat
By: Ami Daiman
Sebagai bentuk dukungan terhadap upaya pemerintah dalam membangun budaya Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas), ASN dan pegawai di lingkungan Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang mengikuti senam sehat. Hidup sehat dan bugar menjadi dambaan setiap orang, tidak terkecuali di lingkungan Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang yang melaksanakan senam bersama pada Jumat (04/10/2024). Senam bersama diadakan di halaman Outdoor BBPP Kupang. dihadiri oleh seluruh pegawai BBPP Kupang beserta siswa/i dan mahasiswa PKL.
Hal tersebut juga sering dilakukan olah Menteri Per...
-
Songsong Seleksi PPPK BBPP Kupang Laksanakan Pembinaan Pegawai THL
By: Ami Daiman
Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia pertanian tidak hanya untuk para petani dan penyuluh, tapi dimulai di internal Kementerian Pertanian yaitu pegawai baik Aparatur Sipil Negara (ASN) maupun Tenaga Harian Lepas (THL).
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman dalam berbagai kesempatan kerap mengingatkan bahwa SDM pertanian memiliki peranan penting dalam mendukung produktivitas pertanian.
“ Keberhasilan pembangunan pertanian terletak pada kekuatan SDM pertanian yang berkualitas, handal, profesional serta berdaya saing,” ujar Amran.
Senada dengan Menteri Pertanian, Kepala Badan ...
-
BBPP Kupang Hijaukan Lahan Kantor dengan Obor Pangan Lestari (OPAL).
By: Ami Daiman
Dalam rangka mengantisipasi krisis pangan dan memberikan contoh serta edukasi kepada masyarakat dalam hal pemanfaatan pekarangan sebagai sumber pangan dan gizi keluarga, Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang telah memanfaatkan lahan yang ada di sekitar area perkantoran dengan menanam berbagai komoditas sayuran, kegiatan ini secara nasional merupakan program dari Obor Pangan Lestari (OPAL).
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memastikan pihaknya akan terus memaksimalkan peningkatan produksi pangan di Indonesia.Hal tersebut dilakukan Kementerian Pertanian (Keme...