Arsip Artikel Peternakan
-
Kiat Membersihkan Belut agar Enak Dikonsumsi
Sumber : pertanianku.com
Langkah krusial saat mengolah belut adalah proses pembersihan. Pasalnya, bila proses ini tidak dilakukan dengan langkah yang benar akan menyebabkan rasa belut menjadi kurang enak. Belut dapat mengeluarkan aroma amis yang kurang sedap. Lendir yang ada di tubuh belut dapat menimbulkan rasa pahit. Oleh karena itu, Anda perlu membersihkan belut dengan cara yang benar.
Lendir di tubuh belut dapat dihilangkan dengan menggunakan abu gosok atau menetesinya dengan air jeruk nipis. Setelah itu, badan belut dikerok dengan pisau tumpul, kemudian belut dicuci hingga bersih.
Setelah...
-
PASCA PANEN KANGKUNG
By: Fitri M. Manihuruk, M.Si
Kangkung merupakan tanaman sayur berdaun yang banyak dibudidayakan di negara Asia. Kangkung adalah jenis sayuran merambat yang batangnya banyak mengandung air, relatif tumbuh cepat, dan tahan terhadap penyakit. Ada dua jenis varietas kangkung yang dibudidayakan dan dikonsumsi oleh masyarakat yaitu kangkung air (Ipomea aquatica forsk) dan kangkung darat (Ipomea replans poir). Kangkung air tumbuh baik di tempat basah dan berair seperti sawah dan rawa. Kangkung air memiliki ciri tangkai daun panjang, daun lebar dan berwarna hijau tua, serta bunga berwarna putih keungu...
-
Cara Pendederan Ikan Kerapu di Bak
Sumber : pertanianku.com
Pendederan ikan kerapu bisa dilakukan di beberapa wadah, salah satunya di bak. Pendederan yang dilakukan di bak memiliki beberapa keuntungan, yakni lebih mudah dikontrol dan dapat dilakukan di dalam ruangan (indoor). Pendederan pada wadah ini lebih mudah dikontrol karena luas wadah yang lebih sempit dibanding tambak. Berikut ini cara pendederan ikan kerapu yang dilakukan di dalam bak.
Persiapan wadah
Bak yang digunakan berkapasitas 10 ton terbuat dari beton berbentuk segi empat dengan masing-masing sudut tumpul dan ketinggian airnya 75–100 cm. Bak yang akan digunakan d...
-
Wadah yang Cocok untuk Pembenihan Belut
Sumber : pertanianku.com
Saat ini usaha pembenihan belut tidak melulu harus menggunakan wadah berukuran luas. Anda bisa melakukan usaha ini di lahan sempit dengan ukuran wadah yang menyesuaikan luas lokasi. Jenis-jenis wadah yang dapat digunakan di antaranya kolam atau bak berukuran 5 m × 3 m × 1 m dan drum atau toren bekas.
Apabila wadah yang digunakan merupakan barang bekas, Anda perlu memastikan wadah tersebut masih mampu menahan air. Pada dasarnya wadah yang cocok untuk digunakan pembenihan belut sebagai berikut.
- • Mampu menahan volume air.
- • Mampu menahan lumpur.
- • Kuat dan tidak bocor.
- •
-
Alat Pengupas Kulit Ikan Patin untuk Meningkatkan Kapasitas Produksi
Sumber : pertanianku.com
-
Kriteria Benih Kerapu yang Baik
Sumber : pertanianku.com
Benih termasuk salah satu faktor yang menentukan keberhasilan budidaya sehingga harus dipilih dan diperlakukan dengan baik. Benih yang dipilih sudah tentu harus benih yang sehat dan berkualitas. Namun, benih tersebut harus diperlakukan dengan benar selama proses distribusi hingga pengangkutan. Berikut ini beberapa kriteria benih kerapu yang baik.
Cara memilih benih yang bagus
Ketika Anda memilih benih ikan kerapu, Anda perlu memperhatikan asal benih. Pasalnya, penghasil benih biasanya hanya berada di daerah tertentu sehingga Anda harus memperhitungkan beberapa hal. Mul...
-
Jenis-Jenis Sistem Filter Akuarium Arwana
Sumber : pertanianku.com
Filter berfungsi menyaring kotoran dalam air seperti ammonia, bahan padatan, residu organik, dan bahan kimia lainnya yang berbahaya bagi ikan. Sistem filter akuarium arwana harus disesuaikan dengan kondisi akuarium. Berikut ini beberapa jenis filter akuarium arwana yang dapat Anda pilih.
Sistem Sump Filter
Sump filter merupakan sistem filtrasi dengan menggunakan akuarium yang terpisah. Biasanya, akuarium filter akan diletakkan di bawah meja akuarium utama. Di bagian bawah akuarium utama dilubangi sebelum dipasangkan pipa untuk mengalirkan air. Nantinya, air bersih akan...
-
Kiat Meningkatkan Produktivitas Kolam Budidaya
Sumber : pertanianku.com
Kolam budidaya yang bagus belum tentu bisa mendatangkan keuntungan. Itu sebabnya Anda perlu mengetahui beberapa cara meningkatkan produktivitas kolam. Ada banyak faktor yang dapat memengaruhi tingkat produktivitas kolam, mulai pemupukan, pengapuran, pengolahan tanah, hingga pemberian pakan tambahan. Simak ulasan lebih jelas mengenai tiap faktor tersebut di bawah ini.
Pemupukan
Bukan hanya tanaman yang membutuhkan pemupukan, kolam ikan juga membutuhkan pemupukan untuk meningkatkan produktivitas kolam. Jenis pupuk yang dapat digunakan adalah pupuk organik, seperti pupuk ...
-
Deretan Hama Ikan Bandeng yang Meresahkan
Sumber : pertanianku.com
Hama di dalam budidaya ikan bandeng cukup beragam, ada yang bersifat pengganggu, kompetitor, atau pemangsa. Semua jenis hama tersebut merugikan karena dapat menyebabkan produksi terhambat, bahkan mengakibatkan gagal panen. Berikut ini jenis-jenis hama ikan bandeng yang perlu Anda waspadai.
Sero
Sero atau musang air senang memangsa bandeng. Hama ini menyerang ikan secara berkelompok sehingga keberadaannya di dalam tambak dapat mengurangi jumlah bandeng yang cukup signifikan. Dengan begitu, jumlah ikan yang dapat dipanen semakin berkurang. Hama sero bisa diatasi dengan m...
-
Kelebihan Kolam Ikan Berbentuk Persegi Panjang
Sumber : pertanianku.com
Kolam ikan biasanya berbentuk persegi dan lingkaran. Namun, tahukah Anda, bentuk kolam ada empat, yakni persegi (bujur sangkar), persegi panjang, lingkaran, dan segitiga. Salah satu jenis kolam yang sering dijumpai adalah kolam berbentuk persegi panjang.
Ternyata, bentuk persegi panjang yang sering digunakan oleh masyarakat Indonesia untuk pemeliharaan ikan tradisional memiliki beberapa kelebihan. Berdasarkan hasil penelitian dan pengalaman, rupanya bentuk kolam ini memiliki kelebihan dibanding kolam berbentuk bujur sangkar.
Kelebihan tersebut terletak pada sistem sirk...
- ← Prev
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
- 11
- 12
- 13
- 14
- 15
- 16
- 17
- 18
- 19
- 20
- 21
- 22
- 23
- 24
- 25
- 26
- 27
- 28
- 29
- 30
- 31
- 32
- 33
- 34
- 35
- 36
- 37
- 38
- 39
- 40
- 41
- 42
- 43
- 44
- 45
- 46
- 47
- 48
- 49
- 50
- 51
- 52
- 53
- 54
- 55
- 56
- 57
- 58
- 59
- 60
- 61
- 62
- 63
- 64
- 65
- 66
- 67
- 68
- 69
- 70
- 71
- 72
- 73
- 74
- 75
- 76
- 77
- 78
- 79
- 80
- 81
- 82
- 83
- 84
- 85
- 86
- 87
- 88
- 89
- 90
- 91
- 92
- 93
- 94
- 95
- 96
- 97
- 98
- 99
- 100
- 101
- 102
- 103
- 104
- 105
- 106
- 107
- Next →